Pertukaran Mahasiswa Luar Negeri

Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka membuka kesempatan bagi mahasiswa untuk mengikuti proses pembelajaran di kampuskampus perguruan tinggi manapun di Indonesia sebagai bagian dari upaya penguatan dan atau perluasan kompetensinya.

  • Mengeksplor & mempelajari keberagaman budaya nusantara.
  • Berteman dengan mahasiswa dari berbagai daerah.
  • Kesempatan belajar di kampus lain di Indonesia.



Manfaat Mahasiswa Ikut Pertukaran Mahasiswa Merdeka

  1. Meningkatkan wawasan kebangsaan, integritas, solidaritas, dan wadah perekat kebangsaan antar Mahasiswa se-Indonesia, melalui pembelajaran antar buMeningkatkan wawasan kebangsaan, integritas, solidaritas, dan wadah perekat kebangsaan antar Mahasiswa se-Indonesia, melalui pembelajaran antar budaya.
  2. Mengembangkan kemampuan softskill mahasiswa yang mampu bergaul dengan beragam latar belakang untuk meningkatkan nilai nasionalisme.
  3. Memberi kesempatan kepada Mahasiswa untuk mendapatkan pengalaman belajar di Perguruan Tinggi (PT) Penerima melalui pengakuan sks.
  4. Memperkuat dan menambah kompetensi Mahasiswa.